Fakta mengejutkan lainnya, ternyata posisi tidur memengaruhi payudara juga, loh.
Posisi tidur tersebut adalah tengkurap.
Tidur tengkurap memang bisa jadi salah satu posisi nyaman.
Tapi, posisi ini ternyata berbahaya, loh.
Dikutip Grid.ID dari laman Grid Kids, bahaya tidur tengkurap seperti nyeri tulang belakang, leher kaku dan nyeri, perut tidak nyaman, hingga masalah pernapasan.
Bagi payudara sendiri, posisi ini akan membuat kendur.
Menurut Kremer, tengkurap adalah posisi tidur paling buruk untuk payudara.
Hal itu karena payudara akan tertekan pada kasur untuk waktu yang lama.
Pantas Irish Bella Klepek-klepek, Begini Perlakuan Haldy Sabri ke Anak Tiri, Rela Lakukan Ini saat Ditinggal Syuting Istri, Netizen Salut
Source | : | Kompas.com,kids.grid.id |
Penulis | : | Devi Agustiana |
Editor | : | Okki Margaretha |